Kamis

TIP AND TRIK SEO

Apa itu seo?

SEO Singkatan dari search engine optimization, atau optimasi untuk search engine. kenapa sih bnyak orang yang mengebu-gebu akan hal ini, karena dengan SEO yang tepat dan efektif keyword yang kita bidik bisa berada di halaman 1 google.
Timbul pertanyaan,
dampaknya apa jika kita berada di halaman pertama google ?
menurut aku banyak sekali, jika kamu bisnis online dengan google adsense otomatis pengunjung kamu lebih banyak dari pada blog yang terdapat di halaman 2. survey membuktikan kebanyakan orang akan berhenti di page pertama saja tanpa melakukan pencarian ke page berikutnya. lain soal kalau untuk pencarian image, ada juga seo for image. makanya kita Belajar seo bareng-bareng di squidoo ini hehe.
Catatan:
mungkin ini hanya untuk newbie loh, karena ini hanya seo dasar untuk pemula saja :D
tapi penting sebelum ke tahap yang lebih mahir

http://www.emocute.infoJika kamu suka artikel ini, mari berbagi dengan yang lainya dengan menekan tombol share atau jempol di atas artikel ini, terima kasih

SEO artikel 

optimasi seo dalam artikel blog

seo for article1. seo untuk title atau judul. dalam judul harus mengandung keyword, intisari bahasan harus terdapat dalam judul. lihat lens ini aku gunakan title "Belajar SEO pemula" itulah keyword yang aku bidik
2. peletakan keword dalam artikel harus ada paling depan di paragraf pertama, di tengah untuk paragraf ke2, di akhir paragraf untuk paragraf ke 3 (jika hanya ada 3 paragraf) intinya seimbangkan saja dengan banyaknya paragraf.
3. gunakan penegas kata seperti cetak tebal, miring atau under score untuk memudahkan crawl google terhadap keyword yang kita bidik dalam artikel
4. gunakan seo for image, percaya gak kalo kita cari gambar di google bisa sampai beberapa halaman kita buka, sebelum kita menemukan gambar yang tepat =) nah biar gambar kita berada di halaman 1 google image, ini triknya:
a. nama gambar harus jelas dan di pisahkan dengan 'strip' bukan "garis bawah"
example: video-mesum-ariel-piterpan-luna-maya-dan-cut-tari-digilir.jpg
b. gunakan alt dan title pada setiap image
example; <img src="video-mesum-ariel-piterpan-luna-maya-dan-cut-tari-digilir.jpg" alt="video mesum ariel bocor" title="video mesum ariel bocor" />
c. uploadlah di blogger, walaupun hasilnya panjang tapi nama imagenya tercantum, coba saja upload di tinypic.com pendek tapi gak seo friendly T__T

Cari backlink yang efektif dan efisien 

Backlink do follow dengan pagerank tinggi sangat membantu ke populeran artikel kamu di google

backling dofollow social bookmark and forumsistilahnya artikel kamu di dukung oleh page yang di populer dan terpercaya di mata google. Bisa dengan Social Bookmarking Dofollow Sites High PR atau dofollow forums.
Ingat berkomentarlah yang sopan dan sesuai dengan topik, jangan hanya "nuhun artikelna, mampir balik yah"
Backlink otomatis dari RSS/Feed blog kamu, misal magpie Rss seperti di situs itu. tinggal masukan feed blog kamu nanti html yang keluar copas di salah satu page blog kamu, publish dan ping halaman itu di pingler.com

ngomong-ngomong feed squidoo juga bisa loh pake cara itu

Backlink gratis 

untuk mempercepat index google

Untuk mempercat google mengindex blog kita ada beberapa cara, jika Blok kamu baru di buat, kamu harus mensubmit ke beberapa search engine seperti google, altavista, yahoo, msn dll, Melelahkan jika kamu melakukan semunya secara manual, kamu bisa gunakan tools gratisan untuk submit url
Setelah di submit tunggu beberapa saat untuk melakukan submit kembali untuk mendapatkan Backlink gratis di seo.woothy.com

Caranya:
1. masukan url situs kamu, sepertinya hanya untuk domain Top Level Domain seperti .com .net .org .info dll jadi tidak bisa untuk blogspot
2. max pop ups masukin 5/10
3. max url kamu pilih all
4. submit, mungkin butuh waktu setengah atau 1 jam tergantung kecepatan internet saat itu

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes